Rabu, 25 September 2013

Penggunaan Animasi Motion Tween Shape

Animasi Pegunungan dengan Menggunakan Motion Tween Shape
1.    Buka aplikasi Macromedia flas 8
-    Baru kemudian klik flash document
-    Kemidian kita siapkan 3 layer
1.    Layer pegunungan
2.    Layer Baground
3.    Layer Matahari
seperti gambar di bawah ini :

2.    Karena kita membuat gambar pegunungan makan kita ubah properties halaman menjadi 750 x 350 , terlihat seperti gambar dibawah ini :


3.    Langkah selanjutkan kita gambarkan pegunungan dahulu di layer pegunungan , langsung saja kita gambar pengunungan tersebut :










4.    Kemudian buat objek matahari , setelah itu kita gunakan Tween Shape.
Kelebihan dari Tween shape adalah bisa merubah warna dari waktu pertama ke waktu berikutnya dengan otomatis.

Cara menggunakan motion Tween shape
klik frame yg mau diubah. Klik properties . Ganti tween menjadi Shape


5.    Kemudian buat warna beground seolah olah berganti sesuai dengan pergerakan matahari dengan motion tween shape
Kemudian esekusi gambar dengan  ctrl +enter

Tidak ada komentar:

Posting Komentar